Bunga Rampai Praktik Baik Kepala Sekolah Dalam Program Kemitraan GTK Pendidikan Dasar
GTK Dikdas - Buku bunga rampai program kemitraan ini merupakan kumpulan tulisan praktik baik yang ditulis oleh kepala sekolah inti dan kepala sekolah mitra. Dengan membaca buku ini diharapkan pembaca dapat mengambil pelajaran, memperoleh inspirasi dan mengadopsi, mengadaptasi, atau memodifikasi praktik baik tersebut di sekolah masing-masing.
Buku Bunga Rampai Praktik Baik Kepala Sekolah Dalam Program Kemitraan GTK Pendidikan Dasar selengkapnya dapat dilihat di sini.